Navigasi Web

Sopan

Daun panjang dan wangi

Namanya daun pandan

Wahai adik kesayangan kami

Berakhlaklah dengan sopan

***

Daunnya kecil sedap rasanya

Digunakan untuk lalapan

Dahulukan yang lebih tua

Saat kita akan makan

***

Daun pisang banyak gunanya

Untuk bungkus macam makanan

Saat jalan depan ayah bunda

Menunduklah tanda sopan

***

#9#

Pekalongan, 13 Maret 2022

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Pantun yang keren

13 Mar
Balas



search

New Post