Yuni Purnamasari

Memberi tantangan pada diri sendiri agar menuangkan ide dalam bentuk tulisan setiap hari. Bismillah......

Selengkapnya
Navigasi Web

DARING - LURING (Akrostik)

#TantanganGurusiana hari ke-12

###

D i masa pandemi ini

A nak-anak tak lagi pergi ke sekolah

R umah tempat mereka belajar

I bu dan ayah jadi gurunya

N ama teman-teman selalu teringat

G ambar angan-angan supaya dapat bersama

###

L ekaslah enyah korona

U ngkapan yang selalu diucapkan

R indu akan sekolah

I tulah yang dirasakan

N amun semua memang tak mudah

G ubah perilaku harus dilakukan

###

Tanjungpinang, 16 Juli 2020

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Salam literasi dan salam kenal

16 Jul
Balas

Salam kenal dan salam literasi Bu.

17 Jul

keren bunda, salam sukses bunda

16 Jul
Balas

Terima kasih, Bunda. Salam kenal.

17 Jul



search

New Post