DUKUN PALSU
#Pentigraf
DUKUN PALSU
Bang Midun seorang dukun terkenal di kampungku. Terhitung laris juga. Karena setiap harinya paling sedikit lima orang tamu yang bertandang ke rumahnya. Setiap hari para tetangga menghitung motor atau mobil yang bertengger di depan rumahnya.
Yang banyak bertanya ke Bang Midun kalau tidak soal ingin kaya pasti ingin cepat dapat jodoh katanya paling jitu. Kalau sudah dikasih mantra atau jampi-jampi mereka memberi amplop alakadarnya tidak dipatok harus berapa. Dan merekapun banyak yang berhasil.
Anehnya biar orang yang minta kaya dan jodoh itu banyak yang berhasil. Tapi Bang Midun hidupnya sederhana, rumahnya masih sepetak dan bilik pula. Bang Midun sampai sekarang belum juga beristri. Alias masih lajang padahal umurnya sudah tua.
#Karawang210620
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Salah alamat dong...
Hehe...
Yeyy ... bang Midun nyimpen duitna di Bank, deposito. Jadi teu kanyahoan beungharna.Istrina ge opat sapotong, terakhir kawin deui jeung nyi Odah. Pamajikana di simpen di lemburna sewang-sewangan. Meh teu kaciri mun tos kawin
Aku istri ke sapotong, haha...
Mantra khusus buat orang lain.
Bagus buat orang.
Keren.. Sukses selalu
Terimakasih telah mampir!
Hahahaha keren Bunda
Hehe...
Berarti Mantranya tdk ampuh utk diri sendiri
Mantra ampuh ka batur!
Jangan lupa menolong diri sendiri. Begitu, ya, Bu. Hehehe
Bisa menolong, tapi lupa untuk diri!
Luar biasa. Salam Literasi.
Salam kembali dari Karawang
Salam kembali dari Karawang
Keren Bu.. salam literasi
Salam santun siang
Keren Bu.. salam literasi
Keren Bu.. salam literasi
Keren Bu.. salam literasi
Keren Bu.. salam literasi