Perempuan Pejuang
Perempuan Handal Sepanjang Jaman
Sederajat dalam berkarya. Tak ada bedanya antara pria dan wanita di hadapan Sang Pencipta. Bangsa kita telah banyak menelorkan pahlawan. Mereka lahir dari untuk menerangi alam dari kegelapan. Berupa tantangan kebodohan batin dan kehinaan akhlak. Bergerak melawan ketidak adilan dan penindasan. Berupaya keluar dari belanggu keterbelakangan berfikir dan berperilaku.
Terinspirasi Film Nyai Ahmad Dahlan sebagai sosok wanita yang telah berfikiran maju. Menggerakkan wanita –wanita untuk belajar. Membaca dan menulis pada guru ngajinya. Harapan agar terbebas dari keterbelakangan. Menyadarkan arti pentingnya belajar, yang kala itu dengan mengaji dan bentuk kepedulian terhadap masyarakat.
Bentuk langkah yang ditempuh dengan mendirikan amal usaha. Hingga muncul dan berdiri hingga kini berupa kader bangsa dan penerus yang masih eksis. Tersurat pesan untuk berbagi ilmu, harta untuk untuk sesama. Yang diibaratkan menuang air di cangkir akan penuh dan tumpah akhirnya harta itu mubazir. Namun oleh Nyai Dahlan untuk menuang ke cangkir lain untuk menampung air itu. Sehingga menjadi semakin banyak tersebar manfaatnya.
Beberapa gambaran yang dapat dijadikan cermin saat ini. Tetap ada tantangan yang kian komplit dalam berjuang. Utamanya menuju kemajuan bangsa. Kapan dan dimanapun senantiasa dibutuhkan pejuang handal. Salam

Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Habis nonton Film Nyai Ahmad Dahlan ya.
Oke pak Mar. Nonton bersama keluarga.
singkat, padat dan mengispirasi... mantap pak wi
Trims atas kunjungan dan apresiasinya. Pak Rahmad. Salam
Inspiratif sekali
Mudah2an menginspirasi generasi kini. Trims atas atensinya.
Cantik paras byklah orgnya, cantik ilmu bermanfaat bg smua ..percantiklah ilmumu wahai wanita
Trims atas apresiasinya dan berkenan mampir. Salam..