Umi Salamah

Lahir di Jombang, sebagai pengawas madrasah dan pengajar yang selalu ingin belajar menulis. Semoga bisa bermanfaat bagi sesama....

Selengkapnya
Navigasi Web
TIDAK KEBAGIAN NASTAR

TIDAK KEBAGIAN NASTAR

=====

Pada Lebaran hari keenam kmrin tamu-tamu yang bersilaturrohim ke rumah wdalah kepala madrasah dan guru-guru dari madrasah binaan. Yang datang siang hari pada nanyakan nastar..

"Bund biasa kalau lebaran bikin kue nastar, apa lebaran tahun ini ndak bikin? Saya kok belum melihatnya di meja". Tanya Bu Rika.

"Bikin Bu, mohan maaf sudah kehabisan. Terakhir tadi pagi" jawab saya.

"Wah kami Ndak kebagian Bund".. Sahur Bu Rika.

"Tahun depan saya akan bikin lebih banyak, supaya semua kebagian".

Sudah kehabisan nastar. Kue lebaran yang paling laris adalah nastar, kue bikinan sendiri. .

===={

Jombang, 11 April 2025 (H. 101 - 61)

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Wah...sy jg mau, Bund. Hahaa...Bunda jln Kartini jauh ga dr rmh panjenengan di Jombang?

11 Apr
Balas

Jln. kartini Jombang kota njih? lumayan juga sktr 6-8 km dari rumah saya. Rumah saya dekat Samsat Jombang.

12 Apr

Saya juga belum kebagian, loh Bu. Hehe....

12 Apr
Balas

Hehehe .... Monggo lebaran tahun depan bikin lagi. Bund Alamat lengkap rumah njen Rungkut pripun? Saya kmrin lusa ke Medoan Ayu tp tbelum tahu alamat lengkap rumah njen.

12 Apr



search

New Post