Damai Bersamamu
Oleh : Sugiharto Bunyamin
#II : Hari Ke-020
@@@@@
Kedamaian dirasakan manakala hati kita dipenuhi rasa syukur, oleh karenanya syukuri apa yang ada, hidup adalah anugerah. Syukurlah hidup ini tanpa tapi.
Damai bersamamu dalam Akrostik:
Derana
Asmara membara
Meraki merajut harapan
Arunika baswara
Indah
Bestari
Elan bahagia
Raih rida rahmat-Nya
Saujana syukur nikmat ilahi
Amerta satu dalam cita cinta-Nya
Meraih pijar cinta suci
Aksara rangkai asa
Mahligai tersaji
Ugahari
staw29112022

Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Keren menewen mas senior. Sukses selalu
makasih kunjungan, apresiasi dan supportnya... salam literasi sehat sukses selalu ustaz Burhani bersama keluarga tercinta
Puisi yang selalu indah.Sarat makna denga diksi yang menawan. Salam sukses Pan Sugiharto
Aamiin YRA... makasih kunjungan, doa dan supportnya... salam literasi sehat sukses selalu bunda Siti Aisyah bersama keluarga tercinta
Puisi yang selalu indah.Sarat makna denga diksi yang menawan. Salam sukses Pan Sugiharto
Aamiin YRA... makasih kunjungan, doa dan supportnya... salam literasi sehat sukses selalu bunda Siti Aisyah bersama keluarga tercinta
Luar biasa.. kesyukuran akan mendatangkan kemakmuran...keren luar biasa. Pak kepala...salam hormat...
Aamiin YRA... makasih kunjungan, doa dan supportnya... salam literasi sehat sukses selalu buwas Siti Jamiatu Sholihah bersama keluarga tercinta
Sepakat dan sepaket. Syukur memawa damai. Damai membawa kebahagiaan dan sukacita. Salam sehat dan sukses, Bapak.
Aamiin YRA... makasih kunjungan, doa dan supportnya... salam literasi sehat sukses selalu Mbak Cicik bersama keluarga tercinta