Pantun Motivasi
Tantangan Gurusiana Hari Ke-768
#tagursiiana3
Senin,20--06-2022
**
Pantun Motivasi
/0
Nangka berbuah berdaun rimbun
Busuk buah jatuh ke tanah
Usaha adalah kompas penuntun
Untuk masa depan yang cerah
//
Kainlah songket siku keluang
Selempangan dipakai berwarna merah
Bangkitlah terus untuk berjuang
Jangan ada kata menyerah
//
Masakan dibuat bumbu terasi
Kuini dikupas jadikan santapan
Kegagalan jadikan satu motivasi
Berani selalu dalam tantangan
//
Sarapan pagi pakai lalapan
Makan tempoyak sambal terasi
Kehidupan ini banyak pilihan
Jangan terjebak dalam halusinasi
**
Rokan Hilir Riau, Senin,20-06-2022
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Cakeeep pantunnya, Bunda. Salam literasi
Terima kasih pak salam..
Keren menewen Cikgu. Sukses selalu
Pantun keren bunda.. Barokalloh
Alhamdulillaah, keren pantunnya, sehat dan sukses bu Sry Indrayani
Terima kasih Bunda
Salam sehat dan selalu bahagia juga buat bunda. Terima kasih telah setia mengunjungi sriyonospd.gurusiana.id untuk SKSS dan berbagi kebaikan melalui pantun yang keren.
Kerennn bgt pantunnya say ..sukses sllu
Keren dan cakep pantunnya. Penuh inspirasi. Sukses selalu.
Keren dan cakep pantunnya. Penuh inspirasi. Sukses selalu.
Pantun luar biasa, sangat inspiratif. Sukses Bu Sry
Pantun motivasi yang sangat keren. sehat selalu bunda Sry.
Mantap pantunnya. Pantun nasehat yang keren. Semoga sehat dan bahagia selalu Bunda.