Siti Suharni Simamora

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Buah Camu-camu (Myrciaria dubia) dan Manfaatnyabagi Kesehatan

Buah Camu-camu (Myrciaria dubia) dan Manfaatnyabagi Kesehatan

Camu-camu dengan nama latin Myrciaria dubia merupakan tanaman yang banyak tumbuh di semak besar atau pohon kecil pedalaman di dekat sungai Amazon di Peru. Merupakan kerabat dari pohon penebangan. Buah camu-camu tumbuh dalam bentuk beri dan memiliki vitamin C yang jauh lebih alami daripada lemon. Biasanya ini didapatkan sudah dalam bentuk suplemen.

Buah ini banyak diperjualbelikan sampai ke pasar internasional. Tanaman camu-camu menghasilkan buah yang oleh sekelompok peneliti diklaim bisa memerangi masalah obesitas atau kelebihan berat badan dan gangguan metabolism dengan memengaruhi bakteri positif pada usus.

Para peneliti dari Universite Laval’s Faculty of Medicine, Kanada, menyelidiki manfaat potensial dari buah yang berasal dari hutan Amazon di Peru dan Brazil. Karena potensi buah ini yang luar biasa bagi kesehatan, sehingga Jepang pun banyak membudidayakan camu-camu.

Manfaat camu-camu dapat mengobati berbagai penyakit, yaitu

1. Peradangan

Buah camu-camu diolah menjadi bentuk suplemen, yang digunakan untuk mengobati kondisi perdangan dan mengandung berbagai senyawa antioksidan. Peradangan sistemik kronis, jika tidak segera diobati, dapat menyebabkan nyeri kronis dan kondisi yang menyertai. Penyakit-penyakit yang terutama menunjukkan gejala peradangan, serta menyebabkan peradangan dapat dikendalikan dengan penggunaan suplemen.

2. Berpotensi sebagai antikarsinogenik

Camu-camu yang berpotensi antikarsinogenik berarti bisa mencegah aterosklerosis dan penyakit sejenis lainnya.

3. Glaucoma

4. Katarak

5. Asma

6. Sakit kepala dan

7. Penyakit gusi

13 Juni 2021

#Tagur, 365-421 Hari

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Terima kasih infonya

13 Jun
Balas

Wah jadi ingin icip-icip dapat di beli dimana? ya bun ok banget

13 Jun
Balas



search

New Post