Siti Nur Asiyah

Penulis lahir di Kediri , ia pernah belajar di MI Roudlatut Tholabah Kranding Mojo selama enam tahun, lalu di MTs. Sunan Kalijogo Kranding Mojo tiga tahun, yang...

Selengkapnya
Navigasi Web
Perjalanan menuju istana cengkeh

Perjalanan menuju istana cengkeh

seminggu sebelum berangkat kami sibuk menata ini itu, mempersiapkan ini itu, berpamitan ke sanak saudara, teman, dan sebagainya. Tak terasa hari sudah tiba di sabtu tanggal 2 Januari 2021. Setelah tahun baru , mungkin ini adalah hari bahagia bagi kebanyakan orang, hari merayakan pergantian tahun, namun beda lagi buat kami, dipergantian tahun ini kami serasa sedih, karena harus berpisah dengan orang-orang dekat kami, namun juga penuh cemas - cemas harap , cemas bagaimana keadaan lingkungan baru kami nanti, kami berharap bisa menyesuaikan diri dengan mudah.

Kemanapun kaki menginjak, Allah akan terus bersama kita. Allah maha tahu atas segala sesuatu, pasti ada hikmah dibalik semua ini, Allah mennginginkan kita agar banyak belajar dari setiap kejadian, setiap peristiwa , setiap keadaan , jika kita baik dengan orang, maka orang lainpun juga akan baik dengan kita.

Kuawali hari kami dengan basmalah, semoga kami tetap berada dalam ridho dan lindungan-Nya. Di istana cengkeh ini hampir semuanya bertani di hutan, namun mereka pandai memilih dan memilah tanaman apa yang dapat menghasilkan banyak uang, mereka banyak juga yang berbisnis mulai cengkeh, kapulaga, jahe merah, kelapa, dan sebagainya, bahkan ada juga yang biasa eksport keuar negeri. Kehidupan masyarakatnyapun tak kalah dengan di kota, disini banyak toko, pasar, bahkan towerpun juga dekat.

Salam literasi.

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Insha Allah krasan Bu. Dimanapun berada yg penting kitax saja gimana menikmatinya dg rasa syukur. Smoga sukses & sll damai. Aamiin.

12 Jan
Balas

Pindah rumah ya, Bun. Semoga kerasan di tempat baru.

11 Jan
Balas

Aamiin,,, Terima kasih ,,,Pindah tugas bu,,,

11 Jan

Salam sukses Bu, betah betah betah

11 Jan
Balas

Inggih bu,,, Salam sukses juga buat panjenengan,,,Aamiin aamiin aamiin,,,

11 Jan

ALhamdulillahah...diangkat PNS ya bu...ditugaskan di mana bu?

11 Jan
Balas

Inggih bu,,,Dateng trenggalek,,,

11 Jan



search

New Post