Samsul Arifin

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Gombal

Gombal

"Gombal" kata dalam bahasa jawa artinya kurang lebih jemuran yang belum kering. Berbeda arti dalam bahasa Indonesia yaitu orang yang suka merayu seseorang. Biasanya laki-laki memberikan pujian atau sanjungan kepada seorang perempuan. Entah hanya menggoda atau memang hatinya tertarik beneran.

Nah, karena beberapa hari ini hujan begitu intens nya. Mulai dari dini hari sampai seharian penuh. Nasib dari "gombalan" kita jadi terkatung-katung antara kering dan basah. Bila dalam bahasa remaja sekarang "tidak jelas" antara iya atau tidak. Bahasa kerennnya "memmel". Manalagi "gombalan" yang belum dicuci masih menumpuk seperti tumpukan padi. Yang baru panen di sawah.

Mudah-mudahan hari ini ada sapa sang mentari. Memberi sinar dan panas mengeringkan "gombalan" yang sudah antri. Menunggu giliran untuk dilipat dan dimasukkan lemari. Begitu cerita pagi ini. Semoga menginspirasi bagi para jomblowati.

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post