Bambang Sumantri
Bambang Sumantri adalah kakak dari Raden Sukrasana. Bambang Sumantri berparas tampan, sedangkan adiknya berwajah jelek, bertubuh pendek. Namun Bambang Sumantri sangat sayang pada adiknya. Atas perintah ayahnya, Bambang Sumantri pergi ke Kerajaan Maespati untuk mengabdikan diri menjadi pejabat negara. Persyaratan menjadi pegawai negara ternyata tidak ringan. Agar diterima menjadi abdi negara maka seorang calon pegawai harus dapat mengalahkan kepala negara bagian sejumlah delapan ratus serta memboyong putri raja jajahannya tersebut.
Usaha Bambang Sumantri sukses, akhirnya dia diangkat menjadi pejabat negara. Setelah beberapa bulan mengabdi, sifat serakah, sombong, dan tinggi hati. Bambang Sumantri ingin mengkundeta kekuasaan Raja Negara Maespati. Namun usahanya dapat digagalkan oleh kepala Kerajaan Maespati, Raja Harjuna Sasrabahu.
Dapat dipetik hikmahnya dari cerita tersebut bahwa manusia diciptakan Tuhan sebagai makhluk individu dan sosial. Manusia yang baik adalah manusia yang bermanfaat bagi sesamanya. Tidak saling bertikai tapi diupayakan tetap berdamai. Tidak gila jabatan, tidak gila materi. Jadilah manusia yang senang peduli
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar