Nangka
Nangka
=======
Pohon nangka tumbuh di hutan
Masak satu dimakan kera
Jangan suka membuat keributan
Jika tak mau mendapat perkara
#
Jika hendak memakan nangka
Hati hati dengan getahnya
Buang jauh rasa prasangka
Agar hidup berasa indahnya
#
Nangka muda namanya gori
Dimasak gulai lezat sekali
Buanglah jauh sifat iri
Sifat iri penyakit hati
#
Asahan, 5 Agustus 2021
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
wooow...cetar membahana pantunnya, keren..ada nangka yang bersalut getahWarnanya kuning menggoda lidahKalau Anda ingin merasa sumringahSempatkan meniti di pematang sawah
Nangka yang memikat. Mantap
Pantun yang keren mas. Lanjutkan dengan karya berikutnya agar terwujud buku tunggal kumpulan pantun. Salam sehat dan sukses selalu buat Mas Rusman sekeluarga.Terimakasih telah setia mengunjungi sriyonospd.gurusiana.id untuk SKSS plus supportnya.
Pantun nan menawan. Sehat dan sukses selalu Ustad
Cakep pantunnya keren nasihatnya semoga sehat selalu buat Bapak Rusman
Cakep mantul pantunnya pak
Pantun nangka yang dirangkai dg nasihat brharga, keren pak Rusman, Salam literasi
Pantun yang keren sukses selalu kawan.sehat wakafuat pak Rusman bersama keluarga.sakam skss