Menyapa Mentari dari Tepi Danau Toba
#Tantangan Gurusiana Hari ke-13
Mentari tak pernah ingkar janjiHadirnya dinantiMenyemangati hariBahkan bagi hati siap pun
Mentari memberi cahayaMenyinari siapa saja.
Pagi tadi, ketika berada di tepi Danau Toba sayup terdengar lantunan lagu Virza yang liriknya seperti kutipan penggalan berikut ini.
"Tentang Rindu - Virzha"
Pagi telah pergiMentari tak bersinar lagiNtah sampai kapanKu mengingat tentang dirimu
Ku hanya diamMenggenggam menahan segala kerinduanMemanggil namamu di setiap malamIngin engkau datang dan hadir di mimpikuRindu
--------------------------------------
Lirik ini membuatku menerawang ke beberapa bulan yang akan datang. Namun, serasa sedang menanti teman-teman dari berbagai penjuru Indonesia yang akan hadir di Jelajah Literasi Danau Toba.
Bayangku. Indahnya pagi bersama teman-teman penulis, penggiat literasi dari berbagai negeri. Melukis kuasa ilahi melalui untaian kata. Menyerap energi mentari untuk senantiasa berbagi.Biarlah rasa ini rasamu. Ku nanti dirimu di MWC dan Jelajah Literasi Danau Toba.
Semoga!
Info:jelajahdanau.mediaguru.idHP/WA : +62 823-6131-4882 (Ayu)
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Uuwooooow... Mantab