Griya Sakit
Spesial dengan warna putih
Penuh dengan kekhawatiran
Sunyi... senyap...
Hanya detak jarum jam yang terdengar
Pikiranku melayang
Terbawa ke alam bawah sadar
Sakit... Payah... Lemah...
Seperti apakah rasa di alam baka
Ah... Aku tak tahu
Wahai kalian muda-mudi
Bersyukurlah akan kesehatan
Nikmat yang sering terlupakan
Baru akan terasa ketika sakit melanda
Madiun, 5 Februari 2022
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar