Resti Novelina

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Rasa ini

Rasa ini

#TagurHarike-2

Kala hujan membasahi bumi

rintihan luka menari bersama

indah yang tersembunyi

digagas duka nestapa yang tak henti

Jauh...

tak kutemukan pelangi

yang ada hanya sunyi sepi

merambat dan terus menjalar

menggerogoti setiap tarikan nafas

sesak, tersendat, bungkam...

Namun...

tak berarti bisu sama sekali.

Kuraih asa yang penuh mimpi

menggapai cita yang tak henti

Riuh...

Rapuh...

bukan tak berarti

semua penuh arti

dalam ikatan cinta sejati

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Duh, nelangsanya...

18 Jan
Balas

Pelangi, kan muncul nanti ,.... Salam Literasi sukses selalu.

18 Jan
Balas

InsyaAllah. Terima kasih pak. Salam literasi!

18 Jan

Wuih kereeen ti

18 Jan
Balas

Makasih sist

18 Jan

Suasana hati nich buk

18 Jan
Balas

Alirkan saja, lantak saja jangan ragu ragu

18 Jan
Balas

Siap

18 Jan

Alirkan saja

18 Jan
Balas

"slalualways".. Terima kasih pak

18 Jan
Balas

"slalualways" terbaik buk resti...

18 Jan
Balas



search

New Post