Peresmian Pojok Literasi
Tantangan hari ke 66
#tantanganGurusiana
Hari ini Jumat, 20 Maret 2020 pojok literasi yang berada di Kantor Kementerian Agama Kab. Solok telah siap di resmikan oleh Kakanwil Kemenag Prov.Sumbar, bapak H. Hendri, S.Ag. M.Pd
Sesuai dengan sambutannya yang di awali oleh pantun pembuka, yang merupakan ciri khas beliau,
Bapak Hendri memberi apresiasi kepada Kakankemenag Kab. Solok, bapak Drs. H. Alizar, M.Ag bahwa pojok literasi yang beliau resmikan ini merupakan urutan no 3 dari kab / kota beliau resmikan, yang sebelumnya pojok literasi Kab.Tanah Datar dan kota Bukit Tinggi.
Begitu antusiasnya para guru madrasah dalam mewujudkan aspirasinya lewat tulisan, dan bukankah merupakan kebanggan tersendiri bagi seorang guru, bahwa tulisan tulisannya sudah bisa di bukukan, dan bisa dibaca dilingkungan madrasah, kantor maupun dilingkungan masyarakat luas.
Sambil di iringi tepuk tangan dari para pengunjung literasi setelah mereka di beri semangat untuk terus menulis, menulis, dan menulis.
Dan Kakanwil juga mengatakan dalam sambutannya, yang saat peresmian itu juga di hadiri seluruh pejabat di jajaran kantor Kemenag Kab. Solok serta para pengurus KPPL, bahwa beberapa tahun yang akan datang, literasi ini akan semakin berkembang karena begitu banyak dari para guru berkeinginan punya buku, baik buku fiksi, non fiksi atau buku pelajaran, baik itu dari bentuk TTS mata pelajaran, dan lainnya, karena mereka para guru sudah mulai menyadari, mamfaat kepemilikin buku untuk salah satunya memuluskan kenaikan pangkat.
Terakhir, bapak Hendri berpesan, bacalah selalu buku dalam satu hari, karena buku merupakan gudang ilmu.
Manusia yang berilmu adalah sebaik baiknya makhluk Allah.
Salam Literasi..👆
Solok, 20 Maret 2020


Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Luar biasa. Selamat ya.... semoga menginspirasi Kemenag di kota lain. Barakallah...
AlhamdulillahTerimakasih pak.
Selamat buat KPPL Kemenag kab Solok. Barakallah .Salam literasi.
Alhamdulillah.Makasih buk guru..Mdh2an bisa bertambah buku dan pembacanya.Aamiin
Hebat.. selamat buat kemenag kab solok.salam kenal dari Sawahlunto buk
Makasih pak..Slm literasi dari kab.Solok
Mantap buk jadi semangat untuk melahirkan karya karya
Alhamdulillah..Mdh2an bertambah buku yg ada di pojok literasi kita ya buk.
Slmt patut dicontoh.
alhamdulillah makasih bu
Jayalah selalu KPPL Kemenag Solok. Majulah guru-guruku
AamiinMakasih pakSlm literasi
Terimakasih bu...
Wow, Solok memang hebat, slamat ya ....
AlhamdulillahMakasih pak
Hmmm..manisnyo foto ibuk lai...salam literasi
Hmmm...Kita nggak ada foto bersama.Ya jadi sendiri rotonya
Salam literasi buk, semoga kppl solok makin jaya
AminMakasih bu..Slm literasi
Salam literasi buk...
Slm literasi kembali
Salam literasi!
Salam literasiKPPL kemenag SolokHehe..
Salam literasi buk Rawalu, semoga KPPl kab Solok semakin banyak melahirkan guru yang hoby menulis.
Amin.Salut buat pak kasi yang ikut semangat juangnya yg tinggi untuk kemajuan kppl solok.Slam literasi