SAGUSABU PEKANBARU Angkatan IV (25-26 Februari 2020)
Saya sudah 2 kali mengikuti pelatihan SAGUSABU yang diadakan Mediaguru. Yang pertama ketika SAGUSABU angkatan I di Selatpanjang (kabupaten kepulauan Meranti) sekitar bulan januari 2018. Waktu saya masih bertugas disana. Kedua yaitu SAGUSABU yang hari ini masih berlangsung di Pekanbaru,karena saya sejak bulan Mei 2018 sudah pindah tugas ke Pekanbaru.
Pelatihan SAGUSABU kali ini berbeda dengan yang saya ikuti di Selatpanjang beberapa tahun yang lalu.karena kali ini saya bisa membawa siswa saya untuk mengikuti pelatihan ini. Siswa saya itu bernama Elsa Sri Rahayu Nst. Dia sangat bersemangat selama mengikuti platihan. Mudah2an siswa saya ini segera menyelesaika naskah buku pertama nya dan Naskah buku saya harus selesai dalam jangka waktu 1 bulan kedepan. Terimakasih Ilmu nya Pk Ikhan dan Mas Eko, ust Febri, mas Ernest, serta rekan2 Media guru lainnya yg tidak bisa saya sebutkan. Semoga saya dan siswa saya bisa membuat buku sebanyak-banyaknya. Amin. (Pekanbaru, minggu 26 januari 2020)
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Amin..kita pasti bisa ..
Aamiin ya Allah,semoga Elsa dan ibu bisa sukses dalam membuat buku nya .Semangat terus Bu ,kita pasti bisa