Nur Hidayati

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Indahnya Krisan

Indahnya Krisan

Ketika senja menjelma

Indahnya krisan menyapa mesra

Kelopakmu memesona

Kau hempaskan letih jiwa

Harummu membius penatku

Tak ku hiraukan riuh gemuruh yang berpadu

Ku ingin menepi bersamamu

Menyatu bersama desiran sang bayu

#T30

#14

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Kereeen puisinya, Bunda. Sukses selalu. Salam literasi

14 Aug
Balas

Puisi yang indah. Sukses selalu dan barakallahu fiik

14 Aug
Balas

Puisi keren Bunda Nurhidayat. Salam literasi, sukses selalu.

14 Aug
Balas

Indah puisinya.sukses selalu

14 Aug
Balas

Puisi yang indah seindah bunganya.

03 May
Balas



search

New Post