SARAN DARI TIM VERIFIKASI
Hari Kamis tim dari dinas kesehatan puskesmas Karang Rejo, melakukan VERIFIKASI, SMPN 2 Tarakan untuk memenuhi syarat Pembelajaran Tatap Muka. Di bulan Juli tahun ajaran baru. Tim verifikasi juga di dampingi dari dinas pendidikan, Komite dan dua perwakilan dari orang tua..
Setelah Tim verifikasi melakukan survei dokumen dan juga survei di lapangan masih banyak yang harus di persiapkan walaupun SMPN 2 sudah mempersiapkan beberapa persyaratan yang harus di Penuhi Pembelajaran Tatap Muka.
Dari tim verifikasi memberikan beberapa masukan yang harus di perhatikan. Dari dokumen belum ada laporan siswa baru pindahan dari luar kota Tarakan. Harus ada dari daerah mana, juga tindakan apa yang dilakukan dari pihak sekolah menerima siswa pindahan. Harus ada laporan Suep atau antigen.
SOP wajib di sosialisasikan oleh orang tua siswa yang di wakilkan oleh Paguyuban Kelas 7 dan kelas 8, bersama komite. Bapa ibu guru jangan makan berkumpul di ruangan, jika ingin minum. Yang lainnya menggunakan masker.
Cara penggunaan disimpetan tiga sendok, satu liter air Jika berlebihan akan berbaya jika kurang virus nya tidak mati. Jendela kelas masih berdebu di usahakan jendelanya di bersihkan. Di takut kan virus nempel di debu jendela, kipas angin juga wajib di bersihkan debutnya.
Ruangan isolasi, tidak usah di pasang karpet, takut virus nempel di karpet. Selesai pembelajaran tatap muka, semua ruangan wajib di semprot di sempetan siap digunakan besok harinya.
Salam literasi, HARI SABTU 30 APRIL 2021
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar