Meinanda Hesti Purwandani

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web

Mozaik

```°Mozaik Panda°``` 🐼

Hewan yang sangat imut dan lucu karena tingkah lakunya serta makanannya yang unik yaitu bambu memberikan kesan tersendiri terhadap hewan yang satu ini. Panda adalah beruang asli dari Cina tengah selatan. Panda juga merupakan salah satu hewan yang paling langka dan terancam punah.

Alat dan Bahan :

✔️ Buku gambar A3

✔️ Penggaris, penghapus dan pensil

✔️ Lem Fox

✔️ Jagung

✔️ Beras putih dan beras yang di beri pewarna hijau

✔️ Kedelai hitam dan putih

✔️ Biji bunga turi

Langkah-langkah pembuatan :

a. Pertama siapkan alat dan bahan

b. Kedua buatlah garis tepi 2cm pada kertas A3

c. Selanjutnya buat pola gambar panda yang akan di buat mozaik

d. Lalu oleskan lem fox pada pola yang telah dibuat

e. Kemudian ulangi hingga gambar terisi dengan biji-bijian dan membentuk gambar asli

f. Mozaik panda telah selesai dibuat

Selamat berkreasi dan selamat mencoba. Terimakasih.

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post