Kenangan Terindah (37)
Beberapa bulan kemudian setelah ibu wisuda ada ujian kompetensi guru yang diadakan oleh dinas pendidikan. Siapa yang sudah mempunyai ijazah strata satu maka boleh ikut ujian kompetensi guru namun demikian ada surat dari dinas bahwa yang bersangkutan diundang untuk melaksanakan UKG.
Alhamdulillah ibu dapat surat undangan untuk mengikuti ujian kompetensi guru. Ujian Kompetensi guru tersebut dilaksanakan di SMK yang ada di kota dengan jadwal yang telah ditentukan. Karena di SMK tersebut lengkap komputer beserta jaringannya. Karena ujian kali ini adalah online dengan jumlah soal seratus butir.
Ibu dapat jadwal ujian jam sepuluh, bearti sepuluh menit sebelum ujian ibu sudah berada ditempat. Ujian yang dilakukan adalah dengan menggunakan komputer secara online, jadi kita harus teliti dalam mengerjakan soal ujian dan membaca baik-baik terlebih dahulu. Kalau tidak salah jumlah soal yang akan dijawab ibu adalah seratus butir.
Ujian dilaksanakan secara tertib tanpa bisa menoleh kekiri dan kanan apalagi bertanya dengan teman. Bagaimana mau bertanya? Seisi lokal saja soalnya berbeda.
Setelah sampai di pintu lokal tempat mau melaksanakan UKG petugas akan meminta memperlihatkan KTP beserta surat undangan kegiatan hari itu. Semua peserta dengan antri memperlihatkan KTP tersebut dan siapa yang sudah memperlihatkan KTP serta undangan boleh memasuku ruangan. Ruangan dingin yang ber AC menambah sedikit agak ketakutan karena akan menghadapi ujian yang belum pernah dicoba selama ini.
Peserta ujian dilokal tersebut sudah hadir semuanya maka UKG akan segera dimulai. Semua komputer sudah dihidupkan, mousenya sudah tersedia, tinggal menunggu aba-aba dan jam sepuluh tepat akan dimulainya ujian.
Ujian dilaksanakan secara online, para peserta duduk dengan tenang tidak bisa melihat kekiri kanan apalagi bertanya kepada teman. Seandainya mau bertanya pun takutnya nanti akan ketinggalan karena satu soal sudah dihitung berapa menitnya mengerjakan soal tersebut.
Membaca soal harus berhati-hati penuh konsentrasi jangan gegabah, seandainya ada soal yang agak sulit, tinggalkan terlebih dahulu lanjut kesoal berikutnya. Nanti setelah semuanya selesai baru lihat kembali soal yang belum diselesaikan tadi.
Ada lagi.
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Bersambung ya Bu...UKG memang ujian yang penuh ujian. hehe...
Hehehehe iya bu
Penuh perjuangan
Pasti
Pasti
Dag dig dug.
Mandingin
Deg degan juga mau ujian ya bu
Iya bu
Ada...hehe
Iya bu
Ujian kedinasan....unt kenaikan ..ujian kehidupan unt sebuah kesabaran.Salam literasi.
Hati jadi gak karuan
Iya bu
Iya bu
Iya bu
Iya bu
Iya bu
Iya bu
Iya bu