Listyo hartati

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
lilin

lilin

Lilin

Listyo Hartati

TantanganGurusiana hari ke-8

Sejak siang hari hujan turun tiada henti membasahi bumi pertiwi. Saat adzan maghrib berkumandang pun masihlah hujan meski sudah tidak terlalu deras. Tiba-tiba terdengan suara “ctaak….!”,dan peet…gelap semuanya….ternyata lampu listrik padam karena konsleting di tiang listrik. Wima anakku yang masih kelas 2 SD ,saat itu di ruang tengah berlari ke belakang dengan berteriak ketakutan. Kebetulan aku dan adikku ada di belakang.

Kuambil lilin sebagai penerang sementara karena kebetulan tidak ada lampu emergensi. Dan mulailah ada sinar kecil dari nyala api lilin. Lumayanlah …daripada gelap dan akan membuat anakku ketakutan. Kunyalakan beberapa batang lilin untuk beberapa titik di ruangan. Namun sampai batang lilin habispun tetaplah belum menyala lampu listriknya.

Kupandangi lilin itu……

Lilin rela menerangi ruangan meski nyatanya harus habis seiring berjalannya waktu…

Andai kukembalikan pada diri kita manusia…mampukan seperti lilin…?

Rela menerangi di tengah kegelapan..dan si lilin akan semakin pendek….pendek…dan pendek…

pada akhirnya habis batang lilinnya…..dan…gelap lagi karena sinarnya hilang

Akankah kita mampu berkorban bak sebatang lilin ….???

Memberikan kebahagiaan, penerang bagi sesama…sementara dirinya sendiri akan habis…

Mampukah….?

Sepenggal pelajaran dari sebatang lilin…………..

Kamis, 23 Januari 2020

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Terimaksih... Belajar kehidupan dari lilin...

25 Jan
Balas

Memberikan manfaat bagi orang lain. Barakallah bu

24 Jan
Balas

Barakallah bunda... Trmksh... Biar

25 Jan

Mantap

24 Jan
Balas

Terimakasih bunda...

25 Jan

Mantap

24 Jan
Balas

lilin selalu memberi kepada orang lain..

24 Jan
Balas

Iyaa betul bunda... Terimaksih...

25 Jan

mantap bu

24 Jan
Balas



search

New Post