CATATAN HATI
Luruskan niat
saat kita akan memulai suatu rencana,
kegiatan atau pekerjaan apapun
karena Allah Ta'ala
sehingga apa pun halangan dan rintangan yang kita hadapi senantiasa mendapat petunjukNya.
Di luar sana, mungkin banyak yang senang dengan apa yang kita lakukan, tetapi tidak sedikit yang tidak suka. Biarkan saja. Sebab tujuan hanya satu keridhaan Allah.
#Salam Literasi
Palu, 180121
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar