Stop Mengeluh (1)
Selama kita masih hidup, banyak hal yang akan kita hadapi. Semakin lanjut usia kita, maka semakin banyak pula rintangan dan tantangan yang akan kita hadapi. Maka jalanilah hari-hari kita dengan baik. Dan marilah kita menjalaninya dengan penuh ketulusan dalam hati dengan jiwa yang penuh semangat.
Jiwa yang sudah ditanamkan untuk bersemangat, akan menjadikan semua anggota dan raga dalam tubuh kita ini juga ikut bersemangat. Karena ketika jiwa kita sudah tidak bersemangat. Maka seluruh anggota badan akan mengikuti juga.
Ketika kita menjalani sesuatu, maka laksanakanlah semaksimal mungkin agar apa yang kita kerjakan berjalan dengan lancar. Hindarilah sikap suka mengeluh, karena dengan mengeluh akan menjadikan suatu pekerjaan yang kita jalani terasa berat. 3
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Kereeen ulasannya, Bunda. Salam literasi
Makasih pak, salam literasi pak