JANGAN ULANGI (Puisi 366)
JANGAN ULANGI (Puisi 366)
Oleh I Ketut Widiastawa
T592#H33
Jangan ulangi kebahagiaan berkelana
Di atas langit kebahagiaan sejati
Masih ada langit
Jangan ulangi penderitaan mengoyak
Hati dan jiwa yang meresah
Desah nafas makin menggila
Jangan ulangi mencanda dunia
Agar kemarahan tak jadi teman setia
Agar keresahan hati tak menggunung
Bangli, 19 Februari 2022
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar