Serundeng ikan salai
Teringat masakan kesukaan anak bujangku, yang menjadi menu wajib dikirim kepesantren ketika masih mondok. Siapa tau ada yang berminat mencobanya.
Resep bikin serundeng salai
Bahan bahan
Kelapa parut yg putih saja dari satu buah kelapa
Ikan salai yang sudah disuwir dan digoreng
Bumbu
Cabe, bawang merah, bawang Putih, masako, garam ( sesuaikan dengan selera kalau mau pedas)
Caranya
Bumbu bumbu digoreng sampai wangi, lalu masukkan kelapa. Aduk terus dengan api kecil, baru dimasukkan masako, garam. Aduk terus sampai kering dan dirasa mateng. Baru masukkan ikan salainya.
Siap deeehh
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar