HERMIN NURHAYATI,S.Pd.

Resapi, Hayati apa yang telah terjadi dan ambil Hikmahnya...

Selengkapnya
Navigasi Web
Pagi yang Cerah

Pagi yang Cerah

Pagi yang indah

Dengan aroma tanah setelah hujan

Dan sejuknya udara pagi

Menusuk lembut kulit lenganku

**

Kurenggangkan tubuh sejenak

Kulayangkan netraku pada bunga-bunga yang bermekaran

Semua tersenyum indah menawan

Warni-warni sungguh menarik hati

Daunnya berkilau tanpa setitik debu

**

Pagi ini sungguh cerah

Secerah hati yang merekah

**

Bws, 19 September 2021

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post