Hendra Trisandi

Hendra Trisandi, lahir di Selong pada tanggal 08 oktober 1974. Profesi sehari-hari sebagai Guru pada bidang Kemaritiman khususnya Ilmu-ilmu Pelaya...

Selengkapnya
Navigasi Web

Story of life 15 (Mengkaji Diri)

#Tantangan Menulis Gurusiana Hari Ke-312

(Edisi Sabtu, 21 Nomvember 2020)

Jelajah

Pandangan memandang

Sekeliling alam ciptaan

Hutan, sawah

Sungai- sungai serta muara

Laut dan pantai

Bukit, gunung dan tebing- tebing

Semua tersinggahi

Indah nian bumi nusantara

Derap langkah nan gagah

Berpetualang mencari jati

Kering tandus, hijau kuning

Tak ada yang menggugat

Tak ada yang saling berbisik

Tak ada yang saling mencela

Berdampingan menciptakan keberagaman

Semua pemberian Sang Maha Kuasa

Setiap ciptaan adalah kesempurnaan

Tiada kekurangan dan kehinaan

Rasa atas karunia,nikmat

Hanya syukur yang mampu mengubah segalanya

Jangan pernah mengikari

Jangan pernah mendustai

Segala nikamt yang telah diberi

****

Terima kasih dan salam merdeka !

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Keren tulisan nya pak

22 Nov
Balas



search

New Post