Mas Klepon
Mas Klepon Oleh: Estu Puji Handayani (#tantangan hari ke-23)
Isu klepon bukan jajanan Islami mulai ramai diperbincangkan warganet dan menjadi trending topik Indonesia di Twitter, Selasa (21/7/2020). Kue klepon tidak Islami. Yuk tinggalkan jajanan yang tidak Islami dengan cara membeli jajanan Islami, aneka kurma yang tersedia di toko syariah kami..".
Lelaki satu ini mengambil kesempitan dalam kesempatan..hehe, anak muda sarjana bisnis nan kreatif. Biasanya menjual pisang goreng millenial, sekarang gerobaknya ditambahi banner bertuliskan "Di sini menjual klepon original dan klepon islami, berisi kurma dan aneka rasa yang yahud" 👍😁. Tiga hari pertama klepon ludes terjual sebelum pukul 09.00 WIB.
Pagi itu cewek-cewek anak kuliahan datang kecélé tidak kebagian klepon. Hari berikutnya mas Klepon menambahi adonannya agar calon pelanggan tidak kecewa bisa mencicipi klepon ternikmat buatannya. Rombongan mahasiswi itu setiap hari, kira-kira 30 menit berhenti di depan gerobak mas Klepon. Mas klepon mempersilakan mendekat untuk membeli klepon yang masih ada stok. "Tidak mas, tiap hari kami ke sini, bukan untuk membeli klepon, hanya ingin melihat, mas cakep banget", celetuk salah satu mahasiswi 🤭😁
Bondowoso, 23 Juli 2020
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Klepoooon klepon
MasyaAllah yummy ya bun..terima kasih bun
Klepon Mas cakep, keren Bu
Terima kasih pak
Hehe si klepon lagi viral ya BuMantab
Hehe injih bun..jajanan nyaman inj...terima kasih bun
He he, klo butuh kleppon tinggal japri saya, siap membuat kleppon lezat.
Weleh seriuss bun...mau dong bun...terima kasih
Halalan toyyiban bunda.
Sipppp bun..terima kasih
Bagus,,,,
Lha ini mahh bukan kleponnya yg tidak islami tapi tingkah para pembelinyaa...
Hehe...iya bun..maafken..tetima kadih sudah singgah
Mantul bu...Mudahan
Terima kasih bu...salam literasi
Kren ibu....aku suka baca literasi ibu. salam kenal
Terima kasih bu...semoga berkenan...salam kenal bu