Kenangan Masa Kecil di Kampung
Kenangan Masa Kecil di Kampung
Oleh Eni Karmila
Fajar menyingsing di pagi hari
Mengayunkan sapu,membersihkan dedaunan yang gugur
Membawa kambing ke rumputan hijau
Mencuci baju dan sepatu
Ketika mentari mulai meninggi…
Mencari rumput, kayu bakar, di hutan
Memetik mangga, jambu mede yang tumbuh liar di sana
Menjaga padi di sawah
Jajan murah, perutpun kenyang
50 rupiah
Mandi, berenang di kali
Kenangan indah masa kecildi kampung
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar