Eka Prihatini, S.Pd.,M.Pd

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Bangkitkan Semangat Kemerdekaan di Tengah Pandemi

Bangkitkan Semangat Kemerdekaan di Tengah Pandemi

75 tahun lalu kemerdekaan Republik Indonesia diproklamasikan, sejak saat itu dinyatakan bahwa Bangsa Indonesia resmi merdeka (bebas dari penjajah).

Senin, 17 Agustus 2020 tepat 75 tahun setelah merdeka. Hari ini kemeriahan perayaan kemenangan itu bersama dengan semangat melawan pandemi Covid-19.

Peringatan HUT RI sangat berbeda pada 75 tahun usianya, perayaan dilakukan tanpa keramaian, tidak ada hiruk pikuk suara drumband, pawai dan kemeriahan perlombaan. Hanya kibaran sang merah putih masih indah menghiasai pemandangan di setiap gedung-gedung, kami tetap merdeka dan terus merdeka dari segala keterpurukan dan ketertinggalan.

Mari bangkitkan semangat kemerdekaan meski di tengah keterbatasan karena perjuangan pahlawan terdahulu lebih sakit dari apa yang kita jalani sekarang. Merdeka lah dari segala keterkekangan, hapuskan kebodohan, kemiskinan, ketidakadilan dan keserakahan. Merdeka... Merdeka... Merdeka...

#tantangangurusiana#hari ke155

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar

Menarik sekali ceritanya bu, merdeka!

17 Aug
Balas

Merdeka!!!

18 Aug

Keren ceritanya

17 Aug
Balas

Terima kasih Ibu, salam literasi.

18 Aug



search

New Post