KIDUNG LITERASI (TagurSiana152)
=====7====10====2020=====
KIDUNG LITERASI
*
Langit sore ini berwarna semburat merah
Kulihat ke angkasa, awan masih cerah
Anganku melayang pada masa-masa sekolah
Dengan bangga mengenakan seragam putih merah
*
Aku tersenyum, kala itu kudengar dongeng pelajar nusantara
Sang penakluk bukit, penyisir sungai yang handal
Para pengejar ilmu, penggerak peradaban
Menjadi agen perubahan zaman
*
Bagi para pencinta ilmu pengetahuan
Membaca adalah bukti rindu yang mendalam
Mata terkunci dengan deretan aksara mengukir makna
Suatu keharusan yang tak bisa ditawar
*
Waktu bertransformasi bagaikan anak panah
Melesat dengan kecepatan tinggi tak terasa
Sekian dasa warsa terlewat sudah
Putih merah, putih biru, putih abu kini usang sudah
*
Hingga kini, dunia memang tak menjadi milikku
Tapi aku mencipta duniaku sendiri dengan tinta
Aku ingin berbicara dan bercerita pada dunia
Atau sekedar menyapa bahwa aku ada
=======Sukoharjo=======
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Wow banget puisi bu Dwi. Keren. Mantap pokoknya. Sukses selalu
Heheheee, msh belajar sama Pak Warsono juga lho ini.... Terima kasih singgahnya, Bpk... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu
Hanya satu kata, keren. Salam imspiratif
Hehehe.... Dana lagi dan lagi hanya ucapan terima kasih yg sanggup saya haturkan buat Bapakku yg hebat ini... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu
Alhamdulillah H.153 sudah tayang... Terima kasih MGI...
Keren puisinya Bunda, tetap berliterasi dalam kondisi apapu juga.Semoga sehat selalu dan ada dalam lindungan-Nya
Aamiin... Terima kasih doanya, Bunda Irma Sunnah yg cantik dan sholehah... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu
mantap dan indah diksinya Bu.. semangat terus untu menjadi pejuang literasi. Barokallah
Aamiin... Terima kasih doa dan suportnya, Bpk Muslih... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu
Kita slsih bbrpa hr sj bunda...smga slmat sampai akhir ya...Aamiin
Aamiin... tetap semangat dan menjaga kedisiplinan, insylh lolos... Terima kasih doa dan suportnya, Bunda Harlis yg cantik dan sholehah... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu
mantap dan super bun.Salam sukses selalu
Terima kasih suportnya, Bpk Matrokhim... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu
Keren bingit bunda. Salam literasi.
Terima kasih suportnya, Bunda Rina Lisnaningsih yg cantik dan sholehah... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu
Aihhh, kerren...ga terasa yah bunda...kita sudah melewati itu semua...
Hehehehee, iyya ya... Terima kasih singgahnya, Bunda Erni Lestari yg cantik dan sholehah... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu
Mantap puisinya Bu...sukses selalu
Terima kasih singgahnya, Bunda Erida Yanti yg cantik dan sholehah... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu
Super keren....smg sukses dan sehat selalu
Terima kasih suport, Bpk Pujarsono... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu
Mantap Ibu Cantik pilihan Diksinya. Sukses selalu ya Bu.
Terima kasih singgahnya, Bunda Alina Said yg cantik dan sholehah... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu
Sangat keren bunda..apik..sukses selalu
Terima kasih singgahnya, Bunda Yenti cantik dan sholehah... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu
Keren puisinya Bunda,suksed selalu
Terima kasih singgahnya, Bunda Basyariah cantik dan sholehah... Salam silaturrahmi, smg sukses selalu