Sepanjang Masa
Menulis heri ke-698
Sepanjang Masa
oleh: Nurmariana
Saat terlihat sekelumit
Embun yang tersisa di pucuk
Pelepah daun-daun pisang
Ambon yang mulai menguning
Nyanyikan kisah daun pisang
Jengah mengenang saat itu
Andai saja kala itu hujan tak turun ke bumi
Nyanyian hujan semakin deras bertalu-talu
Gemuruh angin terdengar
Mendesau menyapa
Asa-asa terus menari
Sesuai irama musik tradisional
Angkat bicara bahwa tak lekang oleh waktu
Tanjungpandan, 13 Desember 2021
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
Alhamdulillah bisa tayang.