Asrina Maulidina

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Anak Penyejuk Pandangan Mata

Anak Penyejuk Pandangan Mata

Setiap pasangan suami isteri pasti mendambakan kehadiran seorang anak sebagai buah cinta kasih mereka. Kehadiran anak menjadi pelengkap dan penyempurna kehidupan bagi pasangan suami isteri. Keadaan rumah terasa ramai ketika ada seorang anak tinggal bersama kedua orangtuanya.

Beruntunglah para orang tua yang diberi amanah oleh Allah untuk mendidik, merawat, dan membesarkan buah hati cintanya. Sebab anak adalah investasi akhirat orang tuanya dan menjadi penyejuk mata, penyejuk hati dan penyejuk pandangan kedua orang tuanya.

Ketika kita diberi karunia kehadiran seorang anak maka kodrat kita sebagai orang tua terasa sempurna dan merasa lengkap lah kehidupan berumah tanggal. Anak sebagai penyejuk pandangan mata adalah anak yang dapat menyenangkan hati kedua orang tuanya. Anak yang dapat menentramkan jiwa kedua orang tuanya.

Selamat datang anak ku Salsabila Putri Asmal Lubis di kehidupan Buya dan Ummi mu. Semoga besar nanti menjadi anak Qurrota' Ayuun. Menjadi penyejuk pandangan Buya dan Ummi dan menjadi anak yang selalu berbakti kepada orang tua, agama, Nusa dan Bangsa.

Agar anak menjadi penyejuk mata ada beberapa cara yang kita lakukuan:

1. Kenalkan anak pada Tuhannya

2. Berikan kasih sayang yang cukup kepada anak

3. Ajarkan anak untuk melaksanakan perintah dan larangan-Nya

SEMOGA BERMANFAAT..

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post