Usaha Dulu
Tagur ke-254
Jangan menyerah, tetap berusaha dengan sekuat tenaga. Nampak dagangan asongan yang berada di sekitaran terminal. Dagangan tersebut ditinggal pemiliknya karena masih beribadah di masjid. Walaupun hanya beberapa pilihan makanan dan minuman yang mereka jual, nampaknya mereka tetap berusaha untuk berjualan menjajakan dagangannya. Seperti bisa dilihat ia hanya menjjual kacang, permen, minuman teh, dan air mineral.
Mungkin bagi sebagian orang melihat pedagang asongan dipandang sebelah mata. Tetapi jangan salah, usaha mereka sangatlah berarti bagi penumpang yang enggan turun dari bus. walaupun dengan harga sedikit mahal dari harga sebenarnya, tetapi kita terbantu dengan mereka.
Semoga dagangan mereka laris.
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar