' Kesaktian Pancasila '
" Kesaktian Pancasila "
Hari ini....Kamis tepatnya tanggal 1 Oktober 2020., dimana merupakan moment bersejarah bagaimana ideologi negara kita tetap sakti meskipun banyak tantangan , rongrongan yang harus dihadapinya.
Namun sang pahlawan - pahlawan gigih & rela mengorbankan jiwa raga dalan mempertahankan ideologinya yaitu Pancasila.
Kini saatnya kita mengenang , memperingati bagaimana Pancasila Sakti.
Begitu juga keluarga MIN 1 Cilacap juga melaksanakan apel dalam rangka Hari Kesaktian Pancasila di lanjut dengan mengikuti/menyaksikan acara Upaxara Hari Kesaktian Pancasila tingkak nasional di komplek lubang buaya Jakarta
Upacara dipimpin langsung oleh Presiden RI ( Bp. H. Djoko Widodo ).
Semua Diktendik MIN 1 Cilacap semangat & hikmat mengikuti kegiatan virtual tersebut.
Selamat Memperingati Hari Kesaktian Pancasila 2020
Kegiatan ditutup dengan Ye - yel :
Kemenag Jateng .....(.Majeng...majeng....majeng )
Madrasah.....( Hebat Bermartabat )
MIN 1 Cilacap....( UMI : Unggul, Modern, Islami....Jayaaa )
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar
kemenag majeng .. majeng.. majeng.. yes. Yel..yel nya keren pak Arif. Artikelnya juga mantul.
Keren MIN 1 Cilacap, top oy...sukses kang, sekali dapat ide, banjir ...idenya,sukses selalu
Pancasila dasar negara...rakyat adil makmur sentosa
kerreeeen...semangat para pahlawan tak luntur menyemangati gerak dan langkah kita.
Srmangat teeeruuuusss ...pak arif
Mantuullll MiN 1 cilacap