Zakat fitrah (T123)
Zakat Fitrah (T-123)
Puasa Ramadlan tidak sempurna kalau belum terbayarkan zakat fitrahnya.
Sore menjelang berbuka di hari terakhir, jamaah masjid berbondong-bondong menyetorkan zakat fitrah ke Amil masjid. Setelah isya' kemasan beras zakat fitrah siap didistribusikan kepada fakir miskin yang ada di desa Ngrawan dan sekitarnya.
Ada satu tempat khusus yang selama ini rutin diberi zakat fitrah. Tepatnya di dusun Pare desa Karangsono. Perumahan yang dulu dibangun Pemda Nganjuk itu jadi tujuan pembagian zakat fitrah selama hampir 15 tahun terakhir. Tempat itu merupakan relokasi pengungsi dari Aceh dan Kalimantan yang berasal dari Nganjuk. Selama ini penghuni perumahan Pare sebanyak 23 KK, tahun 2022 Ketua RT menyebutkan tinggal 20 arang, yang tiga KK sepertinya sudah tidak tahan, dan memilih mencari penghidupan dan perumahan di luar.
T-122
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.
Laporkan Penyalahgunaan
Komentar