ACHMAD KANAPI

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Ungkapan Rasa Syukur (T-185)

Ungkapan Rasa Syukur (T-185)

Sebenarnya hidup manusia selalu terasa istimewa dari waktu ke waktu. Bergantinya tarikan nafas dan berkedipnya mata sudah cukup untuk menunjukkan bahwa tubuh manusia benar-benar benda super mahal.

Ketika kondisi sehat seolah tidak ada harganya, baru terlihat mahal pada kondisi sakit apalagi sangat parah.

Agama mengajarkan manusia untuk selalu mensyukuri anugerah yang diterima nya.

Maka sekecil apapun kenikmatan yang didapat, tetap wajib disyukuri. Apalagi kalau nikmat itu bagaikan barang langka, yang hanya sekali didapatkan selama hidup di dunia. Tidak berlebihan untuk dirayakan bersama dengan memanjatkan pujian kepada Alloh.

Semoga dengan terus berusaha bersyukur, hidup kita diridhoi oleh Alloh.

4 Juli 2022

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post