ACHMAD KANAPI

Belum menuliskan informasi profilenya.

Selengkapnya
Navigasi Web
Pelepasan Siswa-siswi Kelas VI SDN 1 Jogomerto Tahun Pelajaran  2021-2022 (T-172)

Pelepasan Siswa-siswi Kelas VI SDN 1 Jogomerto Tahun Pelajaran 2021-2022 (T-172)

Seperti umumnya sebuah acara akhir tahun di semua sekolah, semua warganya merasa ikut memiliki acara tersebut. Kepala sekolah, para guru, siswa, wali murid, kepala desa, sampai Korwil dan pengawasnyapun juga merasa demikian.

Acara tersusun sebagai berikut:

=Pentas pra acara:

(Hadrah, pembacaan puisi)

=Pembukaan

=Pembacaan Al Qur'an

=Lagu Indonesia Raya

=Pembacaan Doa

=Sambutan siswa kelas VI

=Duet lagu untuk mama

=Sambutan Kepala Sekolah ( Bu Siti Harfifah )

=Hafalan surat pendek perwakilan kls 1,2,3,4,5,6

=Paduan suara kls 6

(Kepala Sekolah dan Wali Kelas 6 naik ke panggung).

=Menyanyi solo

=Sambutan wakil wali murid

=Prosesi Pelepasan Siswa-Siswi Kelas VI

(ada pelepasan 2 burung merpati)

=Tari Yapong

=Sambung Ayat (5 siswa diminta menghafal Surat As Syams dan Al Bayyinah secara secara acak)

=Gerak lagu

=Sambutan Korwil:

- Luar biasa siswa SDN 1 Jogomerto

- Kepala Sekolah hebat menjadi motivator, leader, dan supervisor hingga menghasilkan kemampuan siswa yg hampir sempurna ketika ditampilkan di panggung.

- Kerjasama yang luar biasa antara Guru, Wali Murid, dan Kepala Desa dalam membina siswa-siswi secara maksimal pasti akan menghasilkan prestasi hebat.

- Jadikan anak kita menjadi anak yang cerdas intelektual, cerdas spiritual, cerdas sosial, dan cerdas emosional,

- Orangtua yang hebat adalah mereka yang memberi keteladanan, sabar mendampingi anak dalam belajar, mengawasi keseharian anak dan mendoakan masa depan anak.

- Anak yang sukses adalah mereka yang bermanfaat bagi sesamanya, dapat dibanggakan, dan selamat menghadapi tantangan zaman.

=Pentas tari

=Pemberian kenang-kenangan dari paguyuban wali murid kepada sekolah

=Menyanyi solo.

=Penyerahan kenang-kenangan dari sekolah kepada 4 guru yang sudah purna dan mutasi ke sekolah lain.

Luar biasa pelaksanaan acara hari ini, sangat inspiratif bagi sekolah lain, semoga SDN 1 Jogomerto semakin hebat.

22 Juni 2022

DISCLAIMER
Konten pada website ini merupakan konten yang di tulis oleh user. Tanggung jawab isi adalah sepenuhnya oleh user/penulis. Pihak pengelola web tidak memiliki tanggung jawab apapun atas hal hal yang dapat ditimbulkan dari penerbitan artikel di website ini, namun setiap orang bisa mengirimkan surat aduan yang akan ditindak lanjuti oleh pengelola sebaik mungkin. Pengelola website berhak untuk membatalkan penayangan artikel, penghapusan artikel hingga penonaktifan akun penulis bila terdapat konten yang tidak seharusnya ditayangkan di web ini.

Laporkan Penyalahgunaan

Komentar




search

New Post